Juara umum

Peraih Juara I MTQ ke-36 Terima Bonus Umrah dari Pemko Banda Aceh

BANDA ACEH_ Penjabat Wali Kota Banda Aceh Amiruddin memberikan bonus berupa umrah dari Pemerintah Kota sebagai penghargaan tinggi kepada para kafilah peraih juara I di event MTQ ke-36 Tingkat Provinsi Aceh yang diselenggarakan di Simeulue. “Keberhasilan MTQ ini menandakan keseriusan Banda Aceh melaksanakan penerapan syariat Islam. Oleh karenanya, kami sudah berjanji, hari ini saya menyampaikan…

Cekmu, Sosok Dibalik Kemenangan Aceh Selatan di PKA 8

BANDA ACEH_ Bukan pejabat eselon, apalagi Calon Anggota Legislatif (Caleg) namun sosok yang tak lagi muda ini justru berjibaku dalam Pekan Kebudayaan Aceh (PKA) 8 untuk memastikan kontingen daerah berjuluk Negeri Pala kembali membawa pulang mahkota juara umum yang pernah diraih sebelumnya.  Cekmu, begitu sapaan akrab Teuku Mudatsir yang terlihat siang malam fokus untuk menyukseskan…

Congrats ! Aceh Selatan Kembali Juara Umum PKA

BANDA ACEH – Pekan Kebudayaan Aceh ke-8 yang berlansung di Taman Ratu Safiatuddin Banda Aceh resmi ditutup, Minggu 12 November 2023. Sementara itu, Kabupaten Aceh Selatan berhasil mempertahankan mahkota juara umum Pekan Kebudayaan Aceh (PKA). Kali ini, kota penghasil rempah Pala itu kembali meraih peringkat pertama di PKA ke 8. Dalam penetapan juara PKA 8…